Afrinda Novalia Buka Pelatihan Wirausaha Sulam Benang Emas, Dorong Anak Muda Cintai Budaya Lokal
by Redaksi
Meulaboh, Koranindependen.co - Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kabupaten Aceh Barat, Ny. Afrinda Novalia, SE., MM, membuka Pelatihan Kecakapan Wirausaha (PKW) di Aula KPPN Meulaboh, Rabu (19/11/2025). Program ini digelar sebagai upaya nyata pemerintah daerah me